Oli hidrolik merupakan jenis oli yang memiliki klasifikasi dan kekentalan atau viskositas seperti yang dimiliki oli mesin. Akan tetapi, tingkat kekentalan tersebut tidak dinyatakan sebagai SAE maupun kode API Service. Beberapa sifat yang dimiliki oli hidrolik antara lain: Bersifat mudah mengalir atau fluidity.